CIPTAKAN SISWA YANG BERKARAKTER SMP 43 KABUPATEN TEBO GELAR LATIHAN PRAMUKA

                     Foto Kegiatan Latihan Pramuka SMP 43 Kabupaten Tebo


Sumay– Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 43, Kabupaten Tebo menggelar kegiatan Latihan  Praja Muda Karana (Pramuka) tingkat penggalang yang mana latihan tersebut di laksanakan setiap hari sabtu 
Kepala Sekolah sekaligus sebagai Kamabigus Pramuka SMP Negeri 43 Kabupaten Tebo, Nusyirwan,S.Pd.I mengatakan, kegiatan Pramuka dilaksanakan untuk menumbuhkan rasa cinta terhadap tanah air dan masa depan bangsa. Selain itu, diharapkan kegiatan ini dapat menumbuhkan jiwa nasionalisme bagi seluruh peserta latihan Pramuka tingkat Penggalang tersebut dan Semoga seluruh siswa memiliki semangat baru untuk terus belajar. Akhirnya, Indonesia akan memiliki generasi yang hebat
                   Foto Kegiatan Latihan Pramuka SMP 43 Kabupaten Tebo
Yang mana Para siswa ditempa dan dibina, guna mempersiapkan mental pemimpin yang tangguh dan bertanggung jawab” tandasnya
Dalam kegiatan tersebut, peserta diberikan materi sebagai penunjang membentuk siswa yang berkarakter dan bertanggung jawab. 
                           Kepala Sekolah Sekaligus Sebagai Kamabigus

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "CIPTAKAN SISWA YANG BERKARAKTER SMP 43 KABUPATEN TEBO GELAR LATIHAN PRAMUKA"

Post a Comment